Bos Bola Malaysia Ngamuk soal Naturalisasi Ferdy Druijf: Setop Sensasi, Berisik!
Diberitakan dari susterslot-Beberapa waktu lalu, pemilik klub terkaya Malaysia, Johor Darul Ta'zim, itu memang menyatakan ada enam sampai delapan pemain keturunan yang sudah diidentifikasi bisa memperkuat skuad nasional Harimau Malaya.CEO Timnas Malaysia Rob Friend kemudian mengungkapkan bahwa proses naturalisasi pemain-pemain itu sedang berjalan.
Bahkan, lanjutnya, ada satu pemain keturunan di Belanda yang proses pengurusan paspor Malaysia-nya sudah mencapai tahap akhir.
Pemain itu adalah Ferdy Druijf, striker berusia 27 tahun kelahiran Uitgeest, Belanda.Dia sekarang tanpa klub alias menganggur setelah Rapid Wien mengakhiri kontraknya pada 5 Februari lalu.
Nama Druijf heboh di kalangan para penggemar setelah pemain itu mengaku terkejut ketika mengetahui dirinya dikaitkan dengan Harimau Malaya karena spekulasi tentang asal-usul neneknya yang berasal dari Malaysia. Para penggemar sepak bola negeri itu sudah membayangkan skuad Timnas Malaysia akan lebih kuat di Asia Tenggara dengan kehadiran striker jangkung 1,90 meter tersebut. Namun, sejak pernyataan negatif Druijf itu, publik Malaysia heboh.
Nama Druijf heboh di kalangan para penggemar setelah pemain itu mengaku terkejut ketika mengetahui dirinya dikaitkan dengan Harimau Malaya karena spekulasi tentang asal-usul neneknya yang berasal dari Malaysia. Para penggemar sepak bola negeri itu sudah membayangkan skuad Timnas Malaysia akan lebih kuat di Asia Tenggara dengan kehadiran striker jangkung 1,90 meter tersebut. Namun, sejak pernyataan negatif Druijf itu, publik Malaysia heboh.
0 Komentar